Dirty Racer Merilis Single Terbaru “Vespa Merah” – Sebuah Kisah Cinta dan Penantian di Tengah Kota Bandar Lampung
Dirty Racer, band pop punk asal Bandar Lampung, kembali menggebrak kancah musik Indonesia dengan single terbaru mereka berjudul "Vespa Merah" ...